Cerita #10 : Bermain dengan kegagalan
21 February 2021

Cerita #10 : Bermain dengan kegagalan

#TemanCerita Podcast

About
"Don't overthink. Your twenties are the times you supposed to be fighting it out". Kegagalan adalah hal yang dekat dengan semua orang. Setiap kehidupan pasti tidak pernah lepas dari cerita cerita gagal, tapi tidak semua orang mau memutuskan untuk menerima dan bermain dengan kegagalan. Mau tau gimana caranya? Yuk dengerin obrolan aku dan Kenny untuk tau lebih lanjut tentang kegagalan.